Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2023

Featured post

Sekoteng Pak Woh Pekalongan | Wisata Kuliner Khas Pekalongan

Sekoteng PakWoh Pekalongan | Wisata Kuliner Khas Pekalongan - Yang ada dipikiran kita kalo menyebut kata 'Sekoteng' pasti minuman atau wedang khas Jawa yang terbuat dari air jahe dan dihidangkan hangat-hangat atau pas panas. Iya tidak? Ada campuran yang disandingkan di dalamnya seperti kacang tanah, pacar cina, roti tawar semacam wedang ronde gitu-gitu lah, benar? Asyiknya dinikmati pas sore atau malam hari, waktu cuaca mulai menunjukkan dingin, dan dijual berkeliling. Penampakan sekoteng Pak Woh Di Pekalongan justru berbeda, sekoteng disajikan saat cuaca sudah mulai panas, pukul 09.00 naik lah dan isiannya bukan yang ada dalam bayangan saya atau anda hehehe ... Sekoteng khas Pekalongan, mempunyai isian yang berbeda, yakni perpaduan antara es sirup, roti tawar, regal atau roti marie dan miswa yang mirip mie biting itu, tapi erbuat dari tepung terigu. Awalnya dia tampak mengeras, lama kelamaan akan lembek (nyemek-nyemek) karena terkena es. Asal-Usul Sekot

Miyako Nanoal MCM-586 BH, Rice Cooker Istimewa Pilihan Keluarga

Miyako Nanoal MCM-586 BH, Rice Cooker Istimewa Pilihan Keluarga - Saya masih ingat bagaimana ibu memasak menggunakan tungku dan kayu, saya bahkan sering disuruh untuk meniup semprong agar api yang padam menyala kembali. Sebal sekali rasanya, hahaha ... soalnya saya merasa tidak jago memasak, berbeda dengan ibu. Mahir segala-galanya. Miyako Nanoal MCM-586 BH, Rice Cooker Istimewa Pilihan Keluarga   Seiring berjalannya waktu, kayu berganti dengan kompor minyak, dan kompor minyak berganti dengan gas. Teknologi baru pun tercipta, menanak nasi tak perlu ditunggui. Dengan menggunakan rice cooker, segalanya jadi memudahkan. Pekerjaan rumah jadi selesai lebih cepat dari biasanya.   Makin ke sini rice cooker sangat dibutuhkan, segabai peralatan rumah tangga yang menunjang ibu rumah tangga. Apalagi masyarakat Indonesia terbiasa makan nasi. "Belum makan kalau belum makan nasi," demikian kata-kata yang beredar di kalangan masyarakat. Betul?   Masalahnya terkadang dalam memilih rice cook

2 Rekomendasi Drama Korea Terbaru Januari 2024

  2 Rekomendasi Drama Korea Terbaru Januari 2024 - Annyeong yeorobun ! Tahun baru tinggal hitungan detik, saya akan merekomendasikan dua drama Korea di awal Januari 2024, berjudul Love Song for Illusion dan Marry My Husband. 2 Rekomendasi Drama Korea Terbaru Januari 2024 Marry My Husband dibintangi oleh Park Min Young, Lee Yi Kyung, Song Ha Yoon, dan Na In Woo. Drama ini memiliki genre pernikahan, dan tayang pada 1 Januari 2024.   Drama Marry My Husband mengisahkan perjuangan seorang wanita yang menjadi tulang punggung keluarga dan diselingkuhi yang akhirnya ia dibunuh. Tetapi ia hidup kembali di masa sepuluh tahun sebelum menikah dengan suaminya.   Sementara Love Song for Illusion akan tayang pada 2 Januari 2024, dan dibintangi oleh Park Ji Hoon serta Hong Ye Ji. Yang mengisahkan drama kerajaan dan balas dendam.   Keduanya sama-sama menarik, ada misteri dan triller. Namun berbeda masa, Marry My Husband di masa sekarang sementara Love Song for Illusion drama saeguk. Mana kah yang akan

Sinopsis Nonton Drama Korea Marry My Husband

Sinopsis Nonton Drama Korea Marry My Husband - Annyeong ! Marry My Husband drama Korea terbaru sebentar lagi tayang. Siapa saja pemeran yang akan beradu akting dalam drama ini? Ada Park Min Young, Lee Yi Kyung, Song Ha Yoon, dan Na In Woo. Sinopsis Nonton Drama Korea Marry My Husband   Drama Marry My Husband akan berkutat kehidupan dalam pernikahan, jadi buat yang nggak suka drama tema pernikahan sebaiknya tidak menonton drama ini.   Marry My Husband disutradarai oleh Park Won Gook dan penulis naskahnya oleh Shin Yoo Dam. Faktanya drama Korea terbaru Marry My Husband, diadaptasi dari serial webcomic karya dari Seong So Jak.   Tokoh utama wanita dari drama Korea terbaru Marry My Husband, adalah Park Min Young. Dara kelahiran Korea Selatan 4 maret 1986 ini akan menjadi tokoh yang menderita, kok bisa? Iyes, dia punya ibu yang menuntut, ia tulang punggung keluarga, suaminya tidak bekerja terlilit utang, dan suaminya juga selingkuh dengan kawan dekatnya. OMG! Ngenes banget ya hidup Kang Ji

Sinopsis Layangan Putus The Movie Lengkap

Sinopsis Layangan Putus The Movie Lengkap - Setelah sukses Layangan Putus series membuat viral masyarakat Indonesia, kini sudah ada versi bioskopnya loh. Judulnya masih sama 'Layangan Putus The Movie'. Layangan Putus The Movie   Bahkan dalam instagram @layanganputus.md menuliskan "Sudah siap misuh-misuh ke Mas Aris di bioskop? BESOKsudah bisa melihat Layangan Putus The Movie di bioskop!"   Bertepatan dengan hari Ibu Layangan Putus The Movie rilis, dan diproduksi oleh MD Pictures. Untuk durasi filmnya sendiri 91 menit, dan sutradaranya oleh Benni Setiawan. Sudah siap untuk misuh-misuh juga? Hehehe ...   Faktanya akan ada pergantian pemeran, Kinan akan digantikan oleh Raihaanun, artis yang pernah membintangi film Twivortiare (2019). Namun pemeran mas Aris dan Lydia masih sama seperti di series, diperankan Reza Rahardian serta Anya Geraldine.   Sebelum kalian berangkat ke bioskop hari ini atau besok-besok, baca dulu sinopsis lengkapnya dan siapa saja yang akan berperan

Sinopsis Citizen of a Kind Film Korea Terbaru Januari 2024

Sinopsis Citizen of a Kind Film Korea Terbaru Januari 2024 - Annyeong! Tinggal hitungan hari tahun sudah berganti, apakah tontonan kita juga akan berubah? Masih diseputar film Korea terbaru, ada judul Citizen of a Kind yang akan meramaikan suasana tahun baru 2024.   Sinopsis Citizen of a Kind Film Korea Terbaru Januari 2024 Film Citizen of a Kind dibintangi oleh Ra Mi Ran, Gong Myung, Yum Hye Ran, Jang Yoo Ju, dan artis Korea papan atas yang lain. Genre ya ng diusung film ini adalah aksi-komedi, jadi bisa dipastikan lucu dan seru.   Sebut saja artis kawakan Ra Mi Ran, yang sudah membintangi banyak drama dan film, aktingnya sudah tidak bisa dianggap remeh. Drama series yang saya tonton terakhir dibintangi olehnya ada Cold Blooded Intern (2023), setelah itu dia juga membintangi drama Mysterious Sweets Shop Jeoncheondang (2023), dan menyusul di tahun 2024 akan tayang Jeong Nyeon.   Nggak kalah rame, artis senior Yum Hye Ran juga akan membintangi film Citizen of a Kind. Saya masih ingat

5 Gaya Pemimpin Visioner Gibran Prabowo Akan Membawa Perubahan Indonesia Emas 2045

5 Gaya Pemimpin Visioner Gibran Prabowo Akan Membawa Perubahan Indonesia Emas 20 45 - Menurut analisis Ade Reza Hariyadi, seorang pengamat politik dari Universitas Indonesia, pasangan calon presiden dan calon wakil presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka, dianggap telah siap untuk mewujudkan visi Indonesia emas 2045.   5 Gaya Pemimpin Visioner Gibran Prabowo   Alasannya adalah karena Prabowo Gibran dinilai memiliki kepemimpinan visioner yang tangguh dan telah merancang rencana serta langkah-langkah yang solid untuk mencapai tujuan tersebut. Setidaknya, ada lima faktor yang bisa membuat Indonesia mewujudkan Indonesia emas 2045, yakni penguatan fondasi ideologis berbasis Pancasila, peningkatan kualitas manusia, ketersediaan infrastruktur, kualitas daya dukung kelembagaan, dan prioritas kebijakan pemerintah. Lantas, seperti apa gaya pemimpin visioner Gibran Prabowo dalam mewujudkan Indonesia emas 2045 tersebut?   5 Gaya Pemimpin Visioner Gibran Prabowo

Gubernur Terbodoh Ron DeSantis Mengusik Walt Disney Company

Gubernur Terbodoh Ron DeSantis Mengusik Walt Disney Company - Sikap egois dan keinginan mengusik sesuatu yang sudah tertata dan berlangsung puluhan tahun tanpa alasan yang bisa dipertanggungjawabkan dapat menyebabkan seseorang terlihat bodoh. Hal ini juga terjadi pada pemimpin wilayah, seperti yang terjadi pada gubernur terbodoh Florida, Ron DeSantis. Gubernur Terbodoh Ron DeSantis Mengusik Walt Disney Company   DeSantis merupakan gubernur yang sebelumnya disegani dan dianggap mampu memimpin dan mengembangkan Florida dengan kemampuannya tersebut. Namun sayangnya anggapan itu terbukti tidak benar karena tindakan DeSantis yang sangat keliru. Ini berkaitan dengan keberadaan destinasi wisata ikonik yang sudah terkenal di dunia, Walt Disney.   Tindakan Bodoh DeSantis terhadap Walt Disney

Service Motor Meliputi Apa Saja? Perhatikan 8 Bagian Ini

Service Motor Meliputi Apa Saja? Perhatikan 8 Bagian Ini - Servis motor adalah pengecekan motor yang dilakukan secara rutin, umumnya setiap satu bulan atau dua bulan sekali. Ketika motor sudah dirasa tidak nyaman, dan jarak tempuh motor sudah mencapai lebih dari 2.000 KM. Tujuan servis motor ini agar apa? Ya kondisi motor selalu aman dan prima ketika digunakan.   Bagi pemilik motor baru atau pemula, sebaiknya memerhatikan sekali kapan harus servis motor. Apalagi kalau motornya baru, harus dirawat betul-betul agar awet dan aman dipakai. Kapan sih waktu ideal untuk servis motor ini? Kalau merujuk pada angka di speedometer sih 2.000 KM minimalnya, dan dilakukannya setiap 2-3 bulan tapi lebih bagus setiap bulan sekali.   Biaya servis motor berapa sih? Nah ini tergantung bagian mana saja yang diservis, semakin ringan maka semakin murah. Tidak masalah soal biaya bukan? Kalau soal kendaraan, apalagi digunakan untuk wara-wiri dalam mendukung pekerjaan pun keperluan sehari-hari.     Servis Mot

BRI untuk Indonesia Berikan Simpanan dan Pinjaman dengan Setulus hati

BRI untuk Indonesia, Berikan Simpanan dan Pinjaman dengan Setulus hati  - Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank milik pemerintah yang terbesar di Indonesia ini, sangat dicintai oleh masyarakat Indonesia. Terbukti di mana pun tempatnya, sepelosok apapun desanya, BRI selalu menjangkau. Ketika saya mencari mesin ATM bank lain, yang saya temukan di mana-mana ada ya cuman BRI. Luar biasa ya, pahlawan UMKM satu ini.   Jadi asal muasal Bank BRI ini ternyata didirikan di Purwokerto, Jawa Tengah. Asyik! Jawa Tengah lho, jadi bangga nih. Raden Bei Aria Wirjaatmadja adalah nama pendiri Bank BRI, dan BRI resmi dibangun pada 16 Desember 1895. Sampai dengan saat ini BRI sudah menyatukan nusantara dengan menjangkau 74 ribu desa. BRI juga melayani 514 kabupaten kota yang tersebar lebih dari 17 ribu kepulauan Nusantara.   Totalnya Bank BRI sudah berdiri dan berpengalaman dalam perbankan selama 128 tahun. HUWO! Oleh sebab itu BRI selalu ingin memberikan pelayanan perbankan terbaik dan prima kepada nasabah.

Peran Media dalam Menyuarakan Isu Kusta

Peran Media dalam Menyuarakan Isu Kusta  - Kusta adalah salah satu penyakit kulit, yang menyerang jaringan kulit, saraf, tepi sampai dengan saluran pernapasan. Kusta disebabkan oleh adanya infeksi bakteri, Mycobacterium leprae . Peran Media dalam Menyuarakan Isu Kusta   Sama dengan virus Corona, Kusta juga bisa menular melalui percikan ludah penderita, ketika mereka terbatuk atau bersin. Kusta disebut dengan dengan Lepra atau Leprosy.   Kabar buruknya Indonesia menempati kasus kusta tertinggi ketiga di dunia, berdasarkan data terakhir WHO 2020 sebanyak 8%, hiks. Sedih ya kalau begini, pemerintah harus lekas tanggap nih, dan Kementerian Kesehtan juga harus gencar bekerja untuk memberantas ini semua.   Lantas penyebab kusta sendiri apa sih? Memang dari bakteri Mycrobacterius leprae, yang bisa menular dari percikan liur ketika mereka bersin atau terbatuk. Tetapi hanya dengan bersalaman atau duduk bersama tidak akan menularkan penyakit kusta ya. Catet! Selain penyebab dari bakteri, biasany

Aku Tetap Ngeblog Walau Sudah Punya Satu Anak

Aku Tetap Ngeblog Walau Sudah Punya Satu Anak  -  Harapanmu sejak aku punya bayi, terus ngeblogku terbengkalai? No Way lah Yaw! Hahaha ...  sombong amat #GambarMandrayangViral Aku Tetap Ngeblog Walau Sudah Punya Satu Anak   Jadi gaes, aku akan tetap ngeblog, pokoknya orak meh kakehan alesan. Aku tetep ngeblog, meskipun ya ngeblognya ora saben dino gitu lho. Kalau ditanya apa sih motivasi suka ngeblog? Ya bisa menghasilkan 'cuan', apalagi kalau nggak motivasi satu itu. Tapi yang bisa bikin konsisten itu ya, aku suka dengan dunia menulis.   Jujur ya, aku baru menulis blog itu sejak bergabung dengan komunitas Ga n djel  R el, Semarang. Komunitas yang isinya perempuan semua, yang tinggal di seputaran Semarang, sekitaran tahun 2016 waktu aku masih kerja. Dan ... ikutan acara pertama kali ya dengan Gandjelrel. Lha gimana nggak ketagihan ngeblog, cuma datang, mendengarkan apa yang disampaikan sembari ngangsu ilmu lantas menuliskannya. Nggak hanya perut kenyang, tapi hati senang, karen

Performa Hebat ZenBook S 13 OLED UM5302: Simak Reviewnya

Performa Hebat ZenBook S 13 OLED UM5302: Simak Reviewnya  - Dalam dunia yang terus berkembang pesat di bidang teknologi, laptop telah menjadi salah satu perangkat penting dalam kehidupan sehari-hari. Baik untuk pekerjaan, pendidikan, hiburan, atau keperluan lainnya, laptop yang andal sangatlah krusial. Salah satu laptop terbaru yang menarik perhatian adalah ZenBook S 13 OLED UM5302 dari ASUS.     ZenBook S 13 OLED UM5302   Spesifikasi ZenBook S 13 OLED UM5302   Dalam artikel ini, kita akan merinci performa luar biasa yang ditawarkan oleh laptop ini dan mengapa Anda harus mempertimbangkan untuk memilikinya.

Kiat Sukses Berbisnis Kreatif Print Hijab Bersama iPrint

Kiat Sukses Berbisnis Kreatif Print Hijab  Bersama iPrint  - Sudah menjadi rahasia umum jika Indonesia memiliki sumber daya alam yang tiada habisnya, demikian juga dengan sumber daya manusia, bermacam keterampilan dan kepintaran dimiliki.  Mereka mendapatkan kemampuan tersebut tidak hanya dari pendidikan formal, tetapi juga didapatkan dari pendidikan nonformal alias otodidak.   Kiat Sukses Berbisnis Kreatif Print Hijab Bersama iPrint Dalam berkreasi dan berimajinasi yang dikembangkan, manusia juga berlomba-lomba dan bersaing menjadi yang terbaik, dari segala bidangnya. Potensi muncul, berbagai karya unik berhasil diluncurkan dan ide kreatif dari segala sumber daya terus menambah kekayaan budaya di Indonesia. Kemudian lahirlah istilah baru yang disebut dengan creativepreneurship .     Bagaimana dengan kata para ahli?     Menurut Zimmerer, 1996 kreatif adalah kemampuan mengembangkan ide-ide dan menemukan cara-cara baru dalam memecahkan persoalan dan menghadapi peluang.   Creativepreneurs

Berkunjung Ke Perpusda Kendal yang Masuk Rekor MURI

Berkunjung Ke Perpusda Kendal yang Masuk Rekor MURI - Perpustakaan daerah seperti apa yang kamu inginkan? Kalau saya, jawabannya adalah seperti perpusda Kendal. Mengapa? Karena fasilitasnya komplit, mengingat pendaan perpustakaan daerah ini tidak main-main. Pantas saja mendapat rekor MURI sebagai perpustakaan daerah terluas dan termegah se Indonesia. Berkunjung Ke Perpusda Kendal yang Masuk Rekor MURI Allhamdulillah saya berkesempatan untuk menghadiri pembukaan, yang diresemikan langsung oleh Bupati Kendal, Dico M Ganinduto bersama dengan istrinya Wynne Frederica sebagai duta bacanya pada 29 Agustus 2023.   Perpustakaan daerah Kendal berdiri megah dengan dua lantai, dan lahan seluas 4.060 meter persegi. Desain interiornya layak adu, apalagi fasilitasnya, inovatif dan kreatif sekali. Kalau ditanya ruang mana yang paling disukai? Saya paling suka ruangan membaca yang ada tiga tingkatnya, enak banget buat dijadikan selonjoran atau rebahan. Membaca dengan duduk kadang kan melelahkan juga

Daftar Film Korea Terbaru Tayang September 2023

Daftar Film Korea Terbaru Tayang September 2023 - Annyeong chingu ! Bulan September adakah film yang menjadi incaranmu? Saya mau spilin daftar film Korea terbaru September 2023, ada Sleep, Mount Chiak, Cobweb, Dr. Cheon and Lost Talisman, dan Road to Boston. Manakah yang akan jadi favoritmu? Daftar Film Korea Terbaru Tayang September 2023   Film Korea Sleep dibintangi oleh Jung Yu Mi dan Lee Sun Kyun, dan sudah rilis 6 September 2023 lalu. Adakah yang sudah menonton?   Film Mount Chiak dibintangi oleh Yun Kyun Sang, Kim Ye Won, Yeon Je Wook, Bae Geu Rin, dan lain-lain. Bertabur bintang nih di sini. Mount Chiak film Korea ini akan tayang 13 September 2023.   Film Cobweb akan rilis pada 27 September 2023, dibintangi oleh Song Kang Ho, Lim Soo Jung, Oh Jung Se, Jeon Yeo Bin, dan lain-lain.

Peduli anak, Kampung Lali Gadget Hadirkan Beragam Permainan Tradisional

Peduli anak, Kampung Lali Gadget Hadirkan Beragam Permainan Tradisional  - Digitalisasi dalam berbagai bidang tidak hanya berdampak positif, tetapi juga negatif. Begitu juga bagi anak-anak usia sekolah. Sarana dan kemudahan untuk mengakses internet tidak hanya meningkatkan pengetahuan melalui website yang menjadi sumber ilmu, namun juga menyebabkan banyak anak kecanduan gadget. Hal ini membuat Achmad Irfandi prihatin.   Peduli anak, Kampung Lali Gadget Hadirkan Beragam Permainan Tradisional Banyaknya game dan tayangan untuk anak-anak banyak menyita waktu mereka. Apalagi tidak sedikit orang tua yang keliru, membiarkan anak-anak menggunakan gadget tanpa batasan waktu yang membuat mereka kecanduan, tidak peka terhadap lingkungan dan kurang mampu berkonsentrasi. Dampak negatif lainnya adalah tidak mengenal berbagai budaya dan tradisi.   Saat ini banyak anak yang tidak mengenal permainan dan kegiatan tradisional karena waktunya lebih banyak digunakan untuk mengakses internet. Mereka pun ber

5 Manfaat Solo Travelling untuk Wanita

5  Manfaat Solo Travelling untuk Wanita - Kamu tim mana? Suka travelling sendirian alias solo traveling atau suka rame-rame? Kalau saya sendiri tergantung suasana hehehe ... tapi kebanyakan solo traveling yang saya lakukan itu, ketike berbelanja buku. Nggak sampe nginep, tapi juga bisa disebut solo traveling kan? solo traveling untuk wanita   Solo Travelling itu Apa Sih?   Solo traveling adalah perjalanan ke suatu tempat atau daerah tujuan tanpa pemandu. Jadi murni melakukan perjalanan sendirian dan kebanyakan mereka yang solo traveler sudah memersiapkan semuanya dengan matang dalam perjalanannya.

Rekomendasi Film Korea Terbaru Agustus

Rekomendasi Film Korea Terbaru Agustus - Annyeong ! Korea Selatan memang tidak bisa dipandang sebelah mata dalam menghasilkan film-film yang menarik, dan bagus plus unik untuk ditonton. Rekomendasi Film Korea    Bulan Agustus 2023 ini ada rekomendasi film Korea terbaru yang keren untu pecinta film, dan khususnya kamu yang suka film Korea.   Film Korea Target akan rilis pada tanggal 30 Agustus 2023, dengan bintang utama Shin Hye Sun. Siapa tak kenal wanita yang pandai berakting satu ini yang tenar melalui drama Mr.Queen. Tidak hanya bikin ketawa tapi juga bikin menangis drama satu itu.   Daripada penasaran, sebelum nonton filmnya kita baca dulu detail, pemeran, dan sinopsisnya di sini ya!     Detail Film Korea Terbaru Target

7 Film Korea yang Dibintangi Shin Hye Sun

7 Film Korea yang Dibintangi Shin Hye Sun - Annyeong ! Duh kenapa ini blog isiannya jadi banyakan drama Korea dan bintangnya sih? Hehehe ... maaf ya teman-teman, karena feelnya lagi ke sini dan udah jarang main-main nih. Bukannya sok sibuk, tapi memang sibuk karena lagi menikmati peran sebagai ibu baru. Anakku lagi fase berjalan, jadi nggak bisa ditinggal mlengos dikit aja. 7 Film Korea yang Dibintangi Shin Hye Sun   Tapi tetap dong ibu baru butuh healing, salah satu cara healingku menulis blog dan menonton film atau drama. Daripada nguap kenapa nggak dijadikan postingan aja ye kan? Biar blognya tetap berisi nggak sawangan.   Karena lagi anget nih artis, baru saja membintangi See You in My 19th Life dan filmnya menjelang rilis Target 2023, saya akan menuliskan film apa saja yang pernah dibintangi oleh Shin Hye Sun. Siapa tahu setelah kalian jatuh cinta dengan aktingnya, ingin juga menonton tayangan lain yang diperankannya. Baca sampai selesai ulasannya di bawah ini ya!   7 Rekomenda