Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2021

Featured post

Sekoteng Pak Woh Pekalongan | Wisata Kuliner Khas Pekalongan

Sekoteng PakWoh Pekalongan | Wisata Kuliner Khas Pekalongan - Yang ada dipikiran kita kalo menyebut kata 'Sekoteng' pasti minuman atau wedang khas Jawa yang terbuat dari air jahe dan dihidangkan hangat-hangat atau pas panas. Iya tidak? Ada campuran yang disandingkan di dalamnya seperti kacang tanah, pacar cina, roti tawar semacam wedang ronde gitu-gitu lah, benar? Asyiknya dinikmati pas sore atau malam hari, waktu cuaca mulai menunjukkan dingin, dan dijual berkeliling. Penampakan sekoteng Pak Woh Di Pekalongan justru berbeda, sekoteng disajikan saat cuaca sudah mulai panas, pukul 09.00 naik lah dan isiannya bukan yang ada dalam bayangan saya atau anda hehehe ... Sekoteng khas Pekalongan, mempunyai isian yang berbeda, yakni perpaduan antara es sirup, roti tawar, regal atau roti marie dan miswa yang mirip mie biting itu, tapi erbuat dari tepung terigu. Awalnya dia tampak mengeras, lama kelamaan akan lembek (nyemek-nyemek) karena terkena es. Asal-Usul Sekot

5 Cara Sederhana atasi Stres Ketika Bekerja

5 Cara Sederhana atasi Stres Ketika Bekerja - Cara menghilangkan banyak pikiran karena bekerja dan bekerja, tidak ada yang salah, soalnya kerja keras bisa membuat sebuah keluarga bertahan dari segala kebutuhan. Hanya saja kadang ada tekanan, apalagi kalau ikut orang bukan membangun usaha sendiri. Harus pintar-pintar mengalokasikan pikiran.   5 Cara Sederhana atasi Stres Ketika Bekerja Jika pikiran sudah mentok dan stres, langkah yang harus ditempuh sementara adalah dengan meninggalkan pekerjaan. Kalau dipaksakan jatuhnya tidak akan maksimal, bisa jadi malah kerjaan jadi amburadul dan kena omel sekalian.   Pikiran yang stres dan penat, pasti membutuhkan waktu untuk meredamnya. Bisa dengan banyak cara sebenarnya, salah satunya dengan beristirahat sejenak. Alokasikan waktu sedikit, untuk rileks sejenak tanpa memikirkan apa-apa.   Stres berat bahkan bisa membuat seseorang nekat, maka jangan biarkan itu terjadi. Terlebih kondisi fisik dan mental juga bisa ikut terganggu, nah bagaimana cara

5 Wisata Kabupaten Semarang yang Cocok Dikunjungi Bareng Pasangan

5 Wisata Kabupaten Semarang yang Cocok Dikunjungi Bareng Pasangan -  Kabupaten Semarang memiliki banyak destinasi wisata keren dan cantik. Mulai dari wisata alam, danau, candi dan banyak pilihan lain yang menarik nan epik. Tak hanya bersama teman atau keluarga, kamu wajib mendatanginya dengan pasangan tercinta. 5 Wisata Kabupaten Semarang yang Cocok Dikunjungi Bareng Pasangan Jauh-jauh hari, agendakan waktu untuk melipir melihat wisata kece ini. Ada banyak pilihan wisata Kabupaten Semarang yang cocok dikunjungi bareng pasangan. Kepo? Yuk langsung dilihat saja destinasi wisatanya. Apa saja, sih?   5 Wisata Kabupaten Semarang yang Cocok Dikunjungi Bareng Pasangan